Headlines

Seminar Industri 4.0 di Rejang Lebong


Belajar dan berbagi ilmu elearning, awal nya ketika dengar seminar nasional 4.0 saya berpikir, hanya sebatas seminar saja, datang ke seminar 1 hari atau setengah hari setelah itu berhenti. dan hanya dapat piagam/sertifikat tapi, setelah masuk ke acara inti saya langsung mendapatkan semangat baru, ketika mendengar motivasi-motivasi dari nara sumber (om jay, pak firman dan pak reevi) setiap nara sumbeere memiliki pengalaman-pengalaman dan keahliannya sendirri, om jay memotivasi bagaimana kita harus komitmen dalam mempostingkan pengetahuan kita. Ada (sepuluh)10 Syarat-syarat yang dibutuhkan untuk menjadi blogger handal (om jay, 2017:42 ) adalah :
1. Peka
2. Fleksibel
3. Kreativitas
4. Suka dan Senang Menulis
5. Popularitas
6. Religius
7. Cerdas
8. Bermartabat
9. Mandiri
10. Kompetitif
Kesepuluh syarat ini harus dimiliki oleh setiap blogger, pada umumnya Religius dan Bermartabat sering diabaikan, maka dari itu poin-poin ini kita berharap agar bisa kita miliki sehingga bisa menjadi blogger yang handal, setelah kita sudah handal dalam blogger tentu kita ingin sukses dalam dunia blog. ada kita khusus agar sukses menjadi blogger :
1. Content is the king
2. Komitmen dan konsisten
3. Perlengkapan sepert Kamera
4. Bergaul sesama blogger
5. Kuasai bahasa dengan baik
6. Banyak membaca dan menulis
7. Jangan Copas
8. Jangan ragu belajar dengan blogger lain
Delapan poin ini  adalah poin yang bisa membuat kita semangat dan sukses dalam membagikan pengalaman kita. 

Share this:

Posting Komentar

 
Copyright © Fokus Belajar. Blog Templates Designed by OddThemes